Juklak KSN SMA tahun 2020
Tujuan diadakannya kompetisi sains nasional ini adalah untuk membangun kemampuan sains, teknologi dan matematika bagi pelajar-pelajar Indonesia. Selain itu kegiatan ini juga dapat dijadikan sebagai ajang pengembangan bakat.
Siswa-siswa yang terpilih dan berhasil menjadi perwakilan KSN SMA pada tingkat kota, provinsi, dan nasional. Selanjutnya akan diseleksi kembali untuk menjadi duta perwakilan kompetisi sains yang lebih besar lagi di tingkat Internasional.
Berikut ini adalah petunjuk pelaksanaan (Juklak) dan petunjuk teknis (Junkins) kompetisi sains nasional KSN tahun 2020.
Bac Juga : Jadwal Terbaru KSK SMA 2020 Bulan Maret
Belum ada Komentar untuk "Juklak KSN SMA tahun 2020"
Posting Komentar